Pembelajaran Ma’had Mukim
Pembelajaran Online menggunakan Google Classroom, Google Meet dan Whatsapp, kemudian untuk offline tentunya bertatap muka langsung di ma'had
UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon
Pembelajaran Online menggunakan Google Classroom, Google Meet dan Whatsapp, kemudian untuk offline tentunya bertatap muka langsung di ma'had
Pembelajaran Ma’had Mukim terdiri dari 2 Jenis yaitu pembelajaran online dan Pembelajaran Offline. kitab yang di kaji terdiri dari 3 fokus kajian kitab, yaitu Kitab PPTQ, Kitab Arba’in (Cara cepat…
Forum Grup Diskusi ini dilaksanakan pada tanggal 22 September 2022 bertemakan moderasi beragama, forum ini diisi oleh jajaran pengelola mahad yaitu bapak Mudir Ma'had bapak Drs. K.H Amir, M.Ag. kemudian…
berikut informasi jadwal pre-test mahad, pre test ini dilakukan dengan dua penilaiain yaitu tulis dan lisan, dengan dilaksanakannya pre test ini selanjutnya akan menghasilkan nilai untuk dapat di tindak lanjuti…
Rapat ini dilaksanakan pada tanggal 22 Agustus 2022 dengan peserta rapat terdiri dari jajaran pengelola mahad dan Tutor Ma’had dengan agenda pembahasan penerimaan santri baru, didalamnya di bahas bagaimana teknis…
Kegiatan ini merupakan Malam Puncak, akhir program santri mukim pada periode angkatan XXII yaitu sejak Februari 2022- Juli 2022, didalamnya banyak sekali kegiatan yang dimeriahkan dan disajikan oleh seluruh santri,…
Pada tanggal 29 Juni 2022 Ma’had Al-jami’ah kedatangan Tamu Istimewa yang dikemas pada kegiatan kunjungan Benchmarking dari jajaran kepengurusan Ma’had UIN Walisongo Semarang ke Ma’had Al-Jami’ah IAIN Syekh Nurjati Cirebon,…
Kegiatan Manasik ini dilaksanakan dengan 2 gelombang, dengan masing masing gelombang terdapat 2 hari pelaksanaan yaitu hari pertama pemaparan Teori, Persiapan dan Teknis, kemudian dihari kedua Praktek Manasik Haji, Gelombang…
Kegiatan Training Of Trainer atau yang biasa di sebut TOT dilaksanakan dengan dua tahap yaitu tahap pertama Teori dan tahap kedua Praktek. kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 22-23 Juni 2022,…
Rapat persiapan manasik haji dilaksanakan di gedung rektorat bersama dengan bapak Wakil Rektor 3, bapak Dr.H. Ilman Nafi’a, M.Ag., rapat ini membahas tentang TOT pembimbing dan pendamping serta konsep dan…